Pelatihan Teknik Dasar Passing Sepak Bola di SDN 1 Kerongkong

Zulhi, Muhammad Khaerus (2022) Pelatihan Teknik Dasar Passing Sepak Bola di SDN 1 Kerongkong. Other thesis, Universitas Pendidikan Mandalika.

[img] Text
Muh Khaerus Zulhi_18091020_PendOr.pdf

Download (364kB)

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan melatih teknik dasar passing bagi siswa SDN 1 Kerongkong. Metode yang digunakan yaitu praktik langsung. Tahapan kegiatan ini meliputi observasi, interviu dan praktik. Kegiatan ini berlangsung selama bulan 18 Oktober sampai 10 November 2021. Hasil yang dicapai yaitu siswa-siswi kelas 4 dan 5 mengalami peningkatan dan kemajuan dari passing berkelompok, passing kordinasi, hingga passing kordinasi dan kombinasi. Siswa-siswi telah mengetahui bagaimana tehnik passing yang benar menggunakan kaki bagian dalam, kaki bagian luar dan punggung kaki.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: KKN Tematik "Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM)"
Uncontrolled Keywords: Pelatihan, passing, SDN 1 Kerongkong
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Unit > Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat
Depositing User: Admin LPPM UNDIKMA
Date Deposited: 08 Jun 2022 06:28
Last Modified: 08 Jun 2022 06:28
URI: http://repository.undikma.ac.id/id/eprint/236

Actions (login required)

View Item View Item